Gunbai


Nama :
Kanji : 軍配
Romaji : Gunbai
Inggris (umum) : alat untuk berperang.

Debut :
Manga : Chapter #398
Anime : Naruto Shippuuden #140

Muncul Dalam :
Anime dan Manga

Data :
Pengguna : Madara Uchiha dan Tobi

Gunbai (軍配) atau gunbai uchiwa (軍配団扇) secara harfiah berarti "kipas" yang digunakan untuk bertarung. Biasanya terbuat dari kayu, digunakan oleh petugas samurai jepang kuno untuk berkomunikasi dengan pasukan mereka. Saat ini digunakan oleh wasit pertandingan sumo profesional. Madara Uchiha dan Tobi terlihat menghunus Gunbai ini, tingginya 3/4 dari tinggi mereka, dan memiliki lebar nyaris seperti lebar Madara Uchiha dan Tobi. Rantai juga terlihat pada gagang gunbai ini, pada Madara Uchiha, rantai ini bersambung dengan "kama"-nya. Sedangkan pada Tobi, rantainya masuk ke dalam lengan bajunya.

Trivia :
Dalam naruto shippuuden : ultimate ninja storm generations OVA, Madara Uchiha menggunakan gunbai ini untuk menciptakan hembusan angin, proyektil dan senjata tajam dengan digabung bersama "kama"-nya.

Artikel Terkait

0 komentar: